Saturday, November 08, 2014

Beberapa Ucapan oleh Restuala Namora Pakpahan


Ulos adalah tradisi
ulos adalah produk untuk kesejahteraan
ulos adalah hidup orang Batak itu sendiri


Kita berusaha merekonstruksi ulang proses tenun menenun ulos dimasa lalu.
21/10/2010



Hari ini saya mengabarkan berita yang baik. Beritanya adalah telah berhasil kita tenun ulos warna alam kita yang pertama. BINTANG MARATUR.
14/06/ 2010 


Ulos memiliki posisi yg amat sangat fundamental dlm kehidupan. Dan kegiatan Workshop Tenun (November 2010) adalah starting point untuk melestarikan nilai yang akan kita wariskan kepada generasi masa depan.
23/10/2010


Ketika generasi muda sudah memiliki pride pada culturenya, berarti pekerjaan kita sdh mulai menampakkan hasil.  
15/11/2012

Ishak Aprianto Aritonang 



Kalau anak kami lahir..pasti kita ikutkan keliling Danau Toba nanti..ikut di Boat Budaya..he..he...




Biar dia mengenal leluhur dan budayanya sejak dari lahir...










31/01/2013


Melestarikan karya tenun (ulos) leluhurku.. adalah menemukan kembali arah peradaban masyarakatku...
14/10/13


Tim saya semangatnya, kerja dulu baru uang.
15/03/2014


No comments:

Post a Comment